
Kegiatan Jum'at Bersih Hati 26 Juli 2024
Kegiatan Rutin SMAN 1 Kandangan setiap hari jum'at, hari ini telah terlaksana sebagaimana agendanya yaitu kegiatan bersih hati di lapangan indoor sman 1 kandangan pada pukul 07.00. Di mulai dari kegiatan religi membaca ayat-ayat suci Al Qur'an secara serentak dan menerima beberapa nasehat kebaikan dari guru agama yang menjadi narasumber pada kegiatan ini.
Alasan diadakannya kegaitan ini adalah perlunya kegiatan yang mensuport metal dan kedekatan anak terhadap sang pencipta sehingga memudahkan dan menjaga ketengan batin dan emosional.
Kajian diisi oleh Bapak Moh. Mughni Latbib,.S.Pd dengan tema 3 amal yang tidak terputus, yaitu:
- Sodaqoh Jariyah
- Ilmu yang bermanfaat
- Anak yang sholeh sholehah
Harapan kami anak-anak tergerak untuk melakukan amalan tersebut sehingga apa yang pemateri kami sampaikan menjadikan aksi nyata baik berbentuk Sodaqoh Jariyah, Memberikan Ilmu yang Bermanfaat dan menjadi anak yang sholeh sholehah.
Kami ucapkan terimakasih terhadap pembaca, terimakasih sudah mendukung kami dan suport kami terus dalam menebar kebaikan melalui sekolah tercinta SMAN1 Kandangan.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Mengusung Tema “Discover Potential, Realize Dream,” IKASKA Gelar Expo Campus and Career 2025
Ikatan Alumni SMA Negeri 1 Kandangan (IKASKA) kembali menggelar acara Expo Campus and Career 2025 pada Kamis, (23/1/2025). Pada pelaksanaan Expo kali ini mengusung tema “Discover
In House Training ( IHT ) Peningkatan Kompetensi Tenaga Pendidik Tahun 2025
Dalam rangka mendukung kelancaran program sekolah semester Genap Tahun Pelajaran 2024/2025, SMA Negeri 1 Kandangan mengadakan In House Training (IHT) “Penguatan Kompetensi Tenaga
IHT Penguatan Kompetensi Tenaga Kependidikan tahun 2025
IHT tertanggal 8 Januari 2025 kemaren memberikan training khusus bagi Tenaga Administrasi Sekolah (TAS) untuk peningkatan kompetensi demi menjaga pelayanan yang baik. narasumber pada ke
Studi Tiru di SMA Negeri 3 Malang dalam Rangka Meningkatkan Mutu Pendidikan di SMA Negeri 1 Kandangan
“Ingatlah, keberhasilan bukan hanya tentang individu, tapi juga tentang tim. Mari kita saling mendukung dan memotivasi untuk mencapai tujuan bersama. Karena dengan semangat korsa
LDKS SMAN 1 Kandangan 2024
Waktu Pelaksanaan Hari : Senin, Selasa, Kamis Tanggal : 4, 5, 7 November 2024 Lokasi ada 2 : Tgl 4,5 di SMAN 1 Kandangan Tgl 7 di @Taman Merak Pujon
Gerakan Aksi Bergizi Serentak Seluruh Indonesia di SMAN 1 Kandangan
Gerakan Aksi Bergizi Serentak Seluruh Indonesia di SMAN 1 Kandangan salah satunya dilaksanakan pada Jum'at 13 September 2024 di Lapangan Indoor pukul 08.00 WIB. Dipimpin oleh tim GAZ (
Sosialisasi Pemilihan Mata Pelajaran Pilihan Kelas XI 2024 SMAN 1 Kandangan
Nama Kegiatan : Sosialisasi mapel pilihan sebagai awal perencanaan karir studi lanjut. Tujuan : Menyatukan Visi Misi ortu dan anak terhadap Masa Depan , Dengan harapan peserta d
Informasi PPDB SMAN 1 Kandangan Tahun Pelajaran 2024/2025
A. Informasi Umum Assalamualaikuminformasi PPDB tahun ini telah rilis, kami persilahkan bagi lulusan SMP/MTS yang hendak melanjutkan ke Sekolah Menengah Atas untuk membaca informasi in
Informasi Pelaksanaan PSAT kelas X dan XI 2024 SMAN 1 Kandangan
Himbauan Persiapan PSAT : Jaga Kesehatan Fisik dan Mental Datang Tepat Waktu sesuai Jadwal Menggunakan Seragam Lengkap, bersepatu sesuai peraturan saat mengikuti ujian
Upacara HARDIKNAS 2024 SMAN 1 Kandangan
Ditetapkannya tanggal 2 Mei sebagai Hari Pendidikan Nasional oleh pemerintah Republik Indonesia melalui Keppres RI Nomor 316 Tahun 1959, merupakan wujud nyata kepedulian pemerintah akan